Saingi Korut, Korsel Sukses Uji Tembak Rudal Balistik dari Kapal Selam

Anton Suhartono
Korea Selatan sukses menguji tembak rudal balistik dari kapal selam (SLBM) pekan lalu (Foto: ROK Navy)

Menurut Yonhap, rudal balistik yang menggunakan hulu ledak konvensional itu diberi nama sandi Hyunmoo 4-4, diyakini sebagai varian dari Hyunmoo-2B. Daya jelajahnya mencapai 500 kilometer.

Korsel bertekad mengurangi kebergantungan militernya dari AS dengan mengembangkan persenjataan sendiri. Rudal-rudal yang dibuat di dalam negeri didesain untuk menghancurkan bunker dan terowongan sebagaimana banyak terdapat di Korea Utara.

Korut juga bukan negara baru dalam pengembangan ruadl ini. Negara yang dipimpin Kim Jong Un itu meluncurkan serangkaian SLBM baru dalam beberapa tahun terakhir, bahkan dilaporkan sedang membangun kapal selam operasional pengangkut rudal-rudal tersebut.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
13 jam lalu

Abaikan Trump, Para Pejabat Israel Serukan Pendudukan Gaza secara Permanen

Internasional
15 jam lalu

Nah, Mantan Presiden Rusia Klaim Warga Greenland Ingin Bergabung dengan Negaranya

Internasional
16 jam lalu

Bela Iran, Rusia Kutuk Intervensi Amerika Cs terkait Demonstrasi Berdarah

Internasional
17 jam lalu

Greenland Tegaskan Tak Rela Dicaplok AS Apa pun Alasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal