Sekilas Perjalanan Karier Mike Pompeo, Menlu AS yang Baru

Anton Suhartono
Mike Pompeo (Foto: AFP)

3. Dia mulai berdinas di Angkatan Darat AS dari 1986-1991, termasuk dikirim bertugas di Eropa.

4. Pompeo juga mengenyam pendidikan di Sekolah Hukum Harvard dan lulus pada 1994.

5. Setelah lulus dari Harvard, pada 1994-1997 dia menjadi pengacara di bidang pajak Williams & Connolly.

6. Pompeo mendirikan Thayer Aerospace sekaligus menjadi CEO-nya.

7. Karier politiknya dimulai pada 2011 dengan menjadi anggota Kongres untuk Kansas.

8. Pada 2013 dia menjadi anggota komite intelijen.

9. Duduk sebagai anggota komite yang menyelidiki kasus serangan mematikan pasukan AS di Benghazi pada 2012.

10. Pompeo ditunjuk sebagai Direktur CIA oleh Donald Trump pada 18 November 2016.

11. Trump mengumumkan pria dengan satu anak itu sebagai menlu pada 13 Maret 2018, menggantikan Rex Tillerson.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
9 bulan lalu

Kaca Kokpit Pesawat Bawa Menlu AS Rubio Retak, Putar Balik ke Washington

Nasional
1 tahun lalu

Bertemu Menlu AS di Yordania, Prabowo Dorong Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Bisnis
2 tahun lalu

Luhut Bertemu Menlu AS Bahas Hubungan Bilateral, Apa Hasilnya?

Internasional
3 tahun lalu

Keluarga Jurnalis Al Jazeera yang Tewas di Tangan Israel Temui Menlu AS, Ini Harapannya

Internasional
3 tahun lalu

Serangan Balik, Iran Jatuhkan Sanksi kepada 61 Warga AS termasuk Mantan Menlu Mike Pompeo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal