Sempat Hilang, Pengusaha dan Mantan Diplomat Kanada Ditahan di China

Anton Suhartono
Lu Kang (Foto: AFP)

Spavor merupakan pengusaha dan konsultan bisnis yang menjalankan usaha pariwisata, salah satunya ke Korea Utara. Dia pernah memfasilitasi mantan pebasket NBA Dennis Rodman ke Korut, bahkan bertemu dengan Kim Jong Un.

Penahanan keduanya dikaitkan dengan penangkapan Chief Financial Officer (CFO) perusahaan raksasa telekomunikasi China, Huawei, Meng Wangzhou, oleh otoritas Kanada pada pekan lalu. Dia ditahan atas permintaan Amerika Serikat (AS) karena dituduh melanggar sanksi ekonomi atas Iran.

Meng dibebaskan oleh pengadilan Vancouver pada Selasa (11/12/2018) setelah membayar jaminan 10 juta dolar Kanada atau sekitar Rp107 miliar.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
14 jam lalu

Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3

Internasional
1 hari lalu

Identitas 3 Astronaut China yang Terdampar di Luar Angkasa Terungkap!

Sains
1 hari lalu

Tragis! 3 Astronaut China Terlantar di Luar Angkasa gegara Tabrak Puing Antariksa

Internasional
2 hari lalu

Militer China Operasikan Kapal Induk Terbesar, Amerika Patut Waspada

Nasional
3 hari lalu

Terungkap, 2 Kerangka Manusia di Kwitang Dipastikan Korban Hilang saat Demo Ricuh Agustus  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal