Stres Rumahnya Hancur karena Banjir, Pria di India Gantung Diri

Anton Suhartono
Kondisi banjir di Kerala, India (Foto: AFP)

NEW DELHI, iNews.id - Banjir di Negara Bagian Kerala, India, telah merenggut lebih dari 420 nyawa. Banjir melanda sejak Juni lalu, menggenangi ratusan ribu rumah warga.

Hingga saat ini, sekitar 1,34 juta warga Kerala mengungsi di sekitar 3.300 kamp pengungsi yang tersebar di penjuru negara bagian.

Pemerintah menyebut dari ratusan ribu rumah yang terendam, 50.000 di antaranya tersapu banjir. Selain itu 10.000 kilomter jalan rusak atau hancur.

Musibah ini juga memengaruhi kondisi psikologis warga. Seorang pria 68 tahun yang rumahnya rusak berat diterjang banjir mengalami stres hingga memutuskan mengakhiri hidup.

Jasa pria bernama Kunjappan itu ditemukan dalam kondisi tergantung di dalam rumahnya, Rabu (22/8/2018).

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 tahun lalu

Dahsyatnya Tanah Longsor di Kerala India, Korban Tewas Tembus 300 Orang

Internasional
2 tahun lalu

India Diserang Wabah Langka dan Mematikan, Sekolah hingga Kantor Ditutup

Internasional
3 tahun lalu

Kapal Kelebihan Muatan Terbalik di Lepas Pantai Kerala, 21 Orang Tewas termasuk Anak-Anak

Internasional
3 tahun lalu

Buntut Keracunan Massal saat Acara Keagamaan, 43 Hotel Ditutup

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal