Tak Hanya Presiden Macron, Berikut Daftar Tokoh Dunia yang Diserang di Tempat Umum

Umaya Khusniah
Presiden Prancis, Emmanuel Macron saat insiden penamparan yang dilakukan oleh seorang warga. (Foto: Reuters)

DUBAI, iNews.id - Publik kembali dihebohkan dengan penyerangan terhadap tokoh politik atau pemimpin negara saat berada di tempat umum. Baru-baru ini, Presiden Prancis Emmanuel Macron ditampar wajahnya saat jalan-jalan. 

Peristiwa seperti ini tidak hanya menimpa Presiden Prancis, Emmanuel Macron. Dikutip dari Khaleejtimes, berikut beberapa tokoh dunia yang mengalami penyerangan saat berada di tempat umum. 

1. Mantan Presiden AS, George W Bush
Bush diserang oleh jurnalis Irak, Muntazer Al Zaidi pada tahun 2008. Zaidi melemparkan sepatunya ke arah Bush, usai presiden tersebut memerintahkan invasi ke Irak. Saat itu, Bush berupaya menghindari lemparan tersebut.

2. Mantan Perdana Menteri Italia, Silvia Berlusconi
Dia mendapat serangan di Milan saat aksi unjuk rasa. Akibat serangan itu, dia kehilangan banyak darah. Dia juga kehilangan dua gigi dan mengalami patah hidung. 

3. Presiden sayap kanan Brasil, Jair Bolsonaro
Dia ditikam seseorang saat kampanye pemilihan 2018. Sementara pelakunya masuk ke rumah sakit jiwa. 

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Bantah Dikendalikan, Prabowo: Pak Jokowi Tak Pernah Nitip Apa-Apa Sama Saya

Nasional
9 hari lalu

Hary Tanoesoedibjo: Pemimpin Berintegritas Mampu Beri Kebijakan Berkualitas Buat Masyarakat Naik Kelas

Megapolitan
25 hari lalu

Polisi Tangkap Pelaku Penyerangan Warkop di Tanah Abang, Airsoft Gun Disita 

Nasional
29 hari lalu

Viral Malam Mencekam di Polres Lumajang, Massa Ngamuk Serang Kantor Polisi

Nasional
2 bulan lalu

Angela Tanoesoedibjo: Partai Perindo Terus Perjuangkan Pemerataan Ekonomi, Kesejahteraan dan Persatuan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal