Takut Ancaman Perang Rusia-Ukraina, Polandia Terus Beli Rudal Baru dan Modern

Muhammad Fida Ul Haq
Polandia sempat terkena rudal nyasar dari Ukraina beberap bulan lalu (Foto: Reuters)

Sebelumnya, Polandia terkena rudal beberapa bulan lalu. Banyak isu yang menyebut rudal itu berasal dari Rusia dan menghebohkan KTT G20 di Bali.

Namun ternyata, surat kabar Polandia Rzeczpospolita, mengutip beberapa sumber yang mengetahui penyelidikan, melaporkan rudal yang mendarat di Desa Przewodow merupakan bagian dari sistem pertahanan udara S-300 5-W-55 yang diluncurkan dari wilayah Ukraina.

“Roket ini memiliki jangkauan 75 hingga 90 km. Pada saat itu, posisi Rusia berada di tempat yang tidak memungkinkan rudalnya mencapai Przewodow,” demikian laporan Rzeczpospolita, seperti dilaporkan kembali Reuters, Selasa (26/9/2023).

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Internasional
4 hari lalu

Rumania Borong 18 Jet Tempur F-16 Belanda Cuma Seharga Rp19.200, Ternyata Bukan untuk Perang

Internasional
4 hari lalu

Wow, Rumania Beli 18 Unit Jet Tempur F-16 dari Belanda Cuma Seharga Rp19.000

Internasional
7 hari lalu

Deklarasi Akhir KTT APEC 2025 Tak Masukkan Isu Ukraina, Ini Hasilnya

Internasional
17 hari lalu

Nah, Trump Bilang Tak Ingin Buang-Buang Waktu Bertemu Putin

Destinasi
1 bulan lalu

Heboh Bule Polandia Ditemukan Meninggal Dunia di Bali setelah Diet Ekstrem

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal