Terungkap, Israel Curi Organ Tubuh Jenazah Tahanan Palestina

Anton Suhartono
Tuduhan baru terhadap Israel mencuat setelah jenazah tahanan Palestina dikembalikan dalam kondisi mengenaskan, termasuk organ tubuh hilang (Foto: AP)

“Jenazah para tahanan Gaza dikembalikan kepada kami dalam keadaan terikat seperti binatang, ditutup matanya, serta ada tanda-tanda penyiksaan dan luka bakar mengerikan, bukti kekejaman yang dilakukan secara rahasia,” ujar Munir Al Bursh, Direktur Jenderal Kementerian Kesehatan Palestina Gaza, di platform X.

Menurut Al Bursh, luka bakar dan kondisi tubuh yang hangus menunjukkan para tahanan kemungkinan besar mengalami eksekusi dan penyiksaan sebelum meninggal. Sebagian jenazah bahkan disimpan dalam kamar mayat selama waktu lama sebelum dikembalikan.

“Jenazah-jenazah warga Palestina yang tak berdosa ditinggalkan sebagai saksi kebrutalan para algojo, karena mereka tidak mati secara wajar, melainkan dieksekusi setelah diikat,” ujarnya.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
7 jam lalu

Lupakan Perang Ukraina, Trump Undang Putin Gabung Dewan Perdamaian Gaza

Internasional
2 hari lalu

Detik-Detik Helikopter Militer Black Hawk Israel Jatuh di Bethlehem

Internasional
1 hari lalu

Trump Tak Ajak Netanyahu Bahas Dewan Perdamaian Gaza, Pejabat AS: Biar Dia Urus Iran!

Internasional
2 hari lalu

Terungkap, Trump Sengaja Tak Libatkan Netanyahu Bahas Komposisi Dewan Perdamaian Gaza

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal