Tragis, Bocah Perempuan 9 Tahun Tewas Terjatuh dari Tebing di Inggris

Nathania Riris Michico
Gadis sembilan tahun tewas akibat terjatuh dari tebing di pantai North Yorkshire, Inggris. (Foto: Sky News)

Ambulans saat tiba di lokasi kejadian. (Foto: Sky News)

Para saksi mata menyebut gadis itu sedang berlibur bersama keluarganya. 

Beberapa mobil pemadam kebakaran terlihat menuju pantai dan banyak petugas yang mengamankan lokasi. Sebuah helikopter juga terlihat di pantai dekat tebing.

Akibat insiden itu, sebagian wilayah pantai di resor wisata populer di Staithes kini ditutup.

Helikopter terlihat di pantai setelah bocah tersebut dinyatakan meninggal. (Foto: Sky News)

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
16 hari lalu

Aktivis Greta Thunberg Ditangkap di Inggris saat Demo Pro-Palestina, Dijerat UU Terorisme

Nasional
16 hari lalu

KBRI London Adukan Bonnie Blue ke Pemerintah Inggris Buntut Hina Bendera Merah Putih

Internasional
27 hari lalu

Raja Charles Umumkan Perkembangan Pengobatan Kanker

Internasional
1 bulan lalu

Raja Charles Sampaikan Duka Cita untuk Korban Banjir di Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal