Trump Sebut Akan Serang Iran seperti Venezuela, Incar Pemimpin Khamenei?

Anton Suhartono
Donald Trump blak-blakan mengancam akan menyerang Iran sebagaimana militernya membombardir Venezuela (Foto: AP)

Trump juga menghasut para demonstran Iran untuk mengambil alih lembaga-lembaga pemerintah seraya mengklaim warganya dianiaya.

Demonstrasi di Iran pecah sejak 28 Desember 2025 dipicu inflasi akibat melemahnya mata uang rial Iran. Unjuk rasa yang awalnya berjalan damai menyebar ke kota-kota besar lainnya disertai kerusuhan dan pembakaran.

Kemudian pada 8 Januari, muncul Reza Pahlevi, putra Shah Iran yang digulingkan dalam Revolusi Islam pada 1979. Dia kini tinggal di pengasingan di AS. Pahlevi ikut menghasut demonstran untuk menggulingkan pemerintahan.

Bentrokan semakin parah setelah pemerintah Iran memutus jaringan internet dan komunikasi sejak Kamis pekan lalu.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
4 jam lalu

Trump Ancam Serang Iran jika Demonstran Dihukum Mati

Internasional
4 jam lalu

Pejabat Iran Sebut Sekitar 2.000 Orang Tewas dalam Demonstrasi

Internasional
8 jam lalu

Massa Demo Tandingan di Iran Jauh Lebih Besar, Khamenei: Musuh Gagal!

Internasional
21 jam lalu

Korban Tewas Demonstrasi di Iran Jadi 648 Orang termasuk Anak di Bawah Umur

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal