Umumkan Rencana Serang Kartel Narkoba Meksiko, Trump: Ini seperti Perang!

Anton Suhartono
Donald Trump kembali mengeluarkan ultimatum keras terkait perang melawan narkoba di Amerika Latin (Foto: AP)

Bahkan, menurut Trump, intelijen AS sudah mengidentifikasi target-target spesifik hingga lokasi rumah para pemimpin kartel. 

“Kami tahu segalanya tentang mereka,” katanya.

Pernyataan itu disampaikan sembari menyoroti angka kematian akibat narkoba di AS yang mencapai ratusan ribu orang, terutama akibat kokain, heroin, sabu-sabu, dan fentanil. Hal tersebut menurut Trump merupakan alasan kuat untuk bergerak agresif.

Operasi Akan Seperti Perang

Trump menggambarkan operasi yang tengah direncanakan tersebut sebagai “perang” yang sebenarnya. Dia menilai kartel-kartel narkoba telah membunuh warga AS dalam jumlah besar, sehingga penindakan harus dilakukan dengan skala yang setara dengan konflik militer.

Namun begitu, Trump tidak memberikan detail mengenai kapan atau bagaimana serangan ke Meksiko akan dilaksanakan.

“Kita tahu setiap rute. Kami tahu alamat setiap bandar narkoba,” katanya, kembali menegaskan kesiapan intelijen AS.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 jam lalu

Israel Gerah Trump Jual 48 Jet Tempur F-35 ke Arab Saudi

Internasional
2 jam lalu

Wow! Bukan Hanya 48 Jet Tempur F-35, Saudi Borong 300 Tank dari Amerika

Internasional
3 jam lalu

Trump Tetap Jual Jet Tempur F-35 ke Arab Saudi meski Israel Tak Suka

Internasional
7 jam lalu

Bertemu Pangeran MBS, Trump Ajak Saudi Berdamai dengan Israel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal