Viral, Pria Bergelar Doktor Lulusan Nanyang dan Oxford Ini Jadi Driver Ojol

Anton Suhartono
Ding Yuanzhao, peraih gelar doktor Nanyang Technological University Singapura terpaksa menjadi driver ojol karena sulit mendapat pekerjaan (Foto: WeChat/AsiaOne)

Ding juga menyebutkan salah satu keuntungan menjadi pengantar makanan adalah bisa berolahraga sambil bekerja.

"Pekerjaan ini stabil. Saya bisa menghidupi keluarga dengan penghasilan ini. Pekerjaan ini lumayan juga," ujarnya.

Sebelumnya, pada Juni, dia mengunggah video yang ditujukan kepada para mahasiswa yang tidak berprestasi, baik dalam ujian masuk universitas nasional di China, dan menyemangati mereka untuk tidak putus asa.

"Kalau hasil ujianmu tidak bagus, jangan pesimis atau putus asa. Dan kalau hasilnya bagus, ingatlah bahwa kebanyakan pekerjaan tidak terlalu berpengaruh," ujarnya, saat itu.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
20 jam lalu

Viral, Influencer Cantik Ini Kena Tipu hingga Jadi Gelandangan di Kamboja

Internasional
2 hari lalu

Kecam Serangan AS ke Venezuela, China: Tak Satu Negara pun Boleh Jadi Polisi Dunia!

Destinasi
4 hari lalu

Alasan Penduduk China Tak Mau Melahirkan, Biaya Hidup Anak Tembus Rp 1,2 Miliar

Internasional
4 hari lalu

Krisis Kelahiran, China Naikkan Pajak Kondom demi Jaga Populasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal