Wacana Aliansi Pertahanan Muslim Tantang Dominasi Barat di Timur Tengah

Anton Suhartono
Irak mengusulkan pembentukan aliansi pertahanan antarnegara Muslim sebagai jawaban atas agresi Israel ke Qatar (Foto: Reuters)

Namun rencana itu tampaknya belum akan terwujud. Hasil KTT Islam-Arab yang digelar di Doha pada Senin lalu tak menyinggung pembentukan aliansi pertahanan itu. 

Terkait respons serangan Israel, Dewan Kerja Sama Teluk (GCC) akan mengaktifkan kembali pasukan pertahanan, tidak melibatkan negara lain. Selain itu Qatar juga memilih cara untuk menyelesaikannya melalui saluran-saluran resmi diplomatik untuk menekan Israel, ketimbang pendekatan militer.

Wacana Irak menambah dimensi baru dalam konflik regional: dari sekadar solidaritas politik menjadi potensi pembentukan poros pertahanan Islam. Jika terealisasi, aliansi ini bisa menjadi kekuatan baru yang mendefinisikan ulang keseimbangan kekuasaan di Timur Tengah.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
3 hari lalu

Negara Barat Kecam Israel Larang Puluhan Lembaga Kemanusiaan Internasional Beroperasi di Gaza

Internasional
3 hari lalu

Israel Larang 37 Lembaga Kemanusiaan Internasional Beroperasi di Gaza, Warga Semakin Menderita

Internasional
3 hari lalu

Netanyahu dan Trump Dilaporkan Bahas Kemungkinan Serangan Jilid 2 ke Iran

Internasional
4 hari lalu

Gugur dalam Serangan Israel, Ini Nama Asli Jubir Hamas Abu Ubaida

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal