Waduh! 200 Mobil Alami Kecelakaan Bersamaan akibat Kabut Tebal

Umaya Khusniah
Kecelakaan mobilKecelakaan tak biasa terjadi di sebuah jembatan di China karena melibatkan lebih dari 200 mobil. (Foto: Twitter)

“Ini terlalu menakutkan. Penuh dengan orang di sini, saya rasa kita tidak bisa keluar dari jembatan, kata seseorang dalam satu klip video yang beredar di media sosial. 

Penyiar China Central Television (CCTV) melaporkan, mobil-mobil yang terlibat dalam kecelakaan berjalan di kedua arah melewati jembatan yang merupakan penyeberangan utama Sungai Kuning.

"Visibilitas di banyak daerah kurang dari 500 meter pada Rabu pagi dan terkadang turun hingga 200 meter," kata layanan meteorologi.

Polisi kemudian menutup jembatan untuk semua lalu lintas.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Megapolitan
12 jam lalu

Polisi soal Viral Mobil Jalan Sendiri di Tol Japek: Sopir Meninggal

Megapolitan
20 jam lalu

Viral Mobil Panther Jalan Sendiri di Tol Japek, Polisi Ungkap Faktanya

Internasional
1 hari lalu

Nah, Trump Sebut Dewan Perdamaian Gaza Bisa Gantikan PBB

Nasional
2 hari lalu

Suami Wamendikti Saintek Stella Christie Kecelakaan Parah saat Main Ski di AS

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal