Wali Kota di Meksiko Dibunuh, 7 Pengawalnya Ditangkap karena Diduga Terlibat

Reza Fajri
Pemakaman Wali Kota Uruapan di Meksiko, Carlos Manzo (foto: AP)

Hingga penangkapan mereka, ketujuh pengawal tersebut masih bertugas aktif dan bahkan ditugaskan melindungi istri Manzo, Grecia Quiroz, yang ditunjuk Kongres Negara Bagian untuk menggantikan suaminya sebagai Wali Kota Uruapan.

Pada Rabu sebelumnya, otoritas federal juga mengumumkan penangkapan Jorge Armando “N”, alias “El Licenciado”, yang disebut sebagai salah satu otak di balik pembunuhan Manzo. Dia diduga memimpin sel kriminal yang menurut media lokal terkait dengan Kartel Jalisco New Generation, salah satu kartel sadis di Meksiko.

Gelombang kemarahan publik terus berlanjut. Pada Sabtu pekan lalu, ribuan warga, didominasi generasi muda, melakukan unjuk rasa besar di Mexico City untuk mengecam pembunuhan Manzo.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Internasional
4 hari lalu

Bakal Serang Kartel Narkoba Meksiko, Trump: Kami Tahu Alamat Semua Bandar!

Internasional
5 hari lalu

Perang Lawan Geng Narkoba, Trump Buka Kemungkinan Serang Meksiko

Internasional
7 hari lalu

Ribuan Gen Z Turun ke Jalan di Meksiko, Protes Kekerasan hingga Pembunuhan Wali Kota

Internasional
9 jam lalu

Amerika Akan Masukkan Kartel Narkoba Terbesar Venezuela dalam Daftar Teroris, Jadi Alasan Serangan?

Internasional
4 hari lalu

Trump Ancam Serang Meksiko, Presiden Sheinbaum: Tak Akan Terjadi!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal