WHO Sebut Meski Ada Vaksin,Covid-19 Tak Otomatis Hilang

Muhammad Fida Ul Haq
Ilustrasi Vaksin (Foto: Sindo)

JENEWA, iNews.id - Gelombang kedua pandemi Covid-19 masih berlangsung di banyak negara. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) meminta semua pihak menyadari saat ini vaksin masih dikembangkan.

Direktur WHO Michael Ryan menyebut pengembangan vaksin memang masuk dalam tahap yang signifikan. Namun, cara-cara lama seperti disiplin protokol kesehatan harus terus dilakukan.

"Saya pikir 4-6 bulan ke depan, hingga kita bisa mendapat perkembangan signifikan dari vaksin," kata Ryan dalam diskusi media sosial, seperti dikutip AFP, Kamis (19/11/2020).

Dia mengingatkan masih banyak negara terdampak pandemi. Vaksin, menurut Ryan, merupakan upaya yang masih belum menunjukkan tanda-tanda bisa digunakan dalam waktu dekat.

"Banyak negara melalui gelombang pandemi, pandemi tersebut harus dihadapi tanpa vaksi," ucapnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Health
11 hari lalu

WHO Dukung Indonesia Bikin Obat Herbal Naik Level, Ini Buktinya!

Nasional
1 bulan lalu

Eks Direktur WHO Soroti Kasus Cacingan di Bengkulu, Salahkan Pemerintah?

Internasional
2 bulan lalu

WHO Cabut Status Darurat Global Cacar Monyet

Health
2 bulan lalu

Penyebab Campak Bisa Mematikan, Dokter: Tidak Vaksin MR

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal