Yordania Tuding Israel Ingin Usir Semua Warga Palestina dari Gaza

Muhammad Fida Ul Haq
Yordania tuding Israel ingin usir semua warga Gaza (Foto: Reuters)

Hamas telah memperingatkan bahwa tidak ada sandera yang akan meninggalkan Gaza hidup-hidup kecuali tuntutan mereka untuk pembebasan tahanan dipenuhi.

Hamas mengatakan pada hari Minggu bahwa Israel telah meluncurkan serangan sangat keras yang menargetkan kota selatan terbesar Khan Younis dan jalan yang menghubungkannya ke Rafah di dekat perbatasan dengan Mesir.

Pada hari Minggu, sumber yang dekat dengan Hamas dan Jihad Islam memberi tahu bahwa kedua kelompok itu terlibat dalam pertempuran sengit dengan pasukan Israel di dekat Khan Yunis.

Perdana Menteri Benjamin Netanyahu mengatakan Israel akan melanjutkan perang yang adil untuk mengeliminasi Hamas, sementara kepala angkatan darat Herzi Halevi mendesak pasukannya untuk menekan lebih keras. 

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Internasional
9 jam lalu

Israel Bunuh 11 Orang Sekeluarga di Gaza, Hamas: Pelanggaran Gencatan Senjata Nyata!

Internasional
13 jam lalu

Pasukan Israel Ngebom Mobil Dinaiki 1 Kelurga di Gaza, 11 Orang Tewas

Internasional
16 jam lalu

Trump Tak Sabar Damaikan Arab Saudi dan Israel: Setelah Itu, Negara Lain Ikut!

Internasional
16 jam lalu

Terungkap, Sandera Israel Tewas Ditembak Tentara Zionis gegara Kesalahan Intelijen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal