YouTuber Jepang Siksa Istri karena Komentari Videonya dengan 'Idiot'

Anton Suhartono
(Ilustrasi, Foto: AFP)

TOKYO, iNews.id - Pria 44 tahun yang juga YouTuber di Kota Oita, Jepang, menjalani sidang atas kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Dia menyiksa istrinya hingga korban mengalami luka serius di wajah.

Penyebabnya, sang istri tak suka suaminya menjadi YouTuber. Dia menggunakan akun samaran untuk menjadi hater, yakni mengomentari video-video yang ditayangkan suaminya di YouTube dengan kata-kata negatif.

Aksinya itu diketahui setelah 6 bulan, sang suami curiga dengan identitas hater yang setelah ditelusuri ternyata istrinya sendiri, berusia 36 tahun, dikutip dari Japan Today, Senin (27/5/2019).

Konten YouTube pria tersebut merupakan video menceritakan mengenai Kota Oita, seperti restoran, tempat-tempat yang biasa dikunjungi, dan lainnya. Dia sudah mendapat bayaran atas video-videonya itu. Dia tidak bekerja dan mengandalkan pemasukan dari YouTube.

Namun di setiap video yang ditayangkan selalu ada komentar miring yang menyebut videonya idiot atau buruk sekali.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
2 hari lalu

Ketika PM Jepang Sanae Takaichi Urus Toilet Wanita di Gedung Parlemen

Nasional
2 hari lalu

Gempa M6,0 Guncang Jepang, BMKG Pastikan Tak Picu Tsunami di Indonesia

Destinasi
3 hari lalu

Memilukan, Bocah 5 Tahun Tewas Terjepit Travelator di Resor Ski Jepang

Internasional
6 hari lalu

Geger Penusukan dan Serangan Zat Kimia di Pabrik Jepang, 15 Orang Terluka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal