20 Oleh-oleh Khas Jakarta Terpopuler 2023, Cocok untuk Diberikan kepada Keluarga Tercinta 

Wikku D Nugroho
Oleh-oleh Khas Jakarta Terpopuler 2023 (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Oleh-oleh khas Jakarta terpopuler 2023 jadi informasi yang penting untuk diketahui banyak orang. Bagi kamu yang ingin membawa buah tangan untuk keluarga tercinta, tak ada salahnya untuk menyimak ulasan berikut. 

Jakarta dikenal sebagai Ibu Kota Indonesia yang akan sejarah, budaya, dan keanekaragaman lainnya. Tak hanya itu, daerah yang berbatasan dengan Kabupaten Bekas di bagian timur ini juga menyuguhkan aneka kuliner yang memanjakan lidah. 

Nah, bagi kamu yang ingin mengetahui rekomendasi oleh-oleh khas Jakarta terpopuler 2023, berikut iNews.id akan berikan ulasannya dirangkum dari berbagai sumber, Sabtu (16/12/2023). 

Oleh-oleh Khas Jakarta Terpopuler 2023

1. Kerak Telor

Kerak telor merupakan salah satu jajanan khas Jakarta yang legendaris. Selain itu, makanan yang terbuat dari campuran telur dan ketan putih yang ditaburi serundeng ini kerap dicari oleh wisatawan domestik maupun mancanegara. 

Proses pembuatan dan rasanya yang nikmat, tak ayal kerak telor disukai oleh banyak orang dan dijadikan oleh-oleh. Harga satu porsi kerak telor bervariasi dari rentang Rp20.000 sampai Rp30.000.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Bisnis
3 bulan lalu

Oleh-Oleh Jakarta Mpok Mumun Sukses Lestarikan Tradisi Betawi bersama Shopee

Health
9 bulan lalu

7 Manfaat Bir Pletok Khas Betawi, Nomor 5 Bikin Greng!

Destinasi
12 bulan lalu

6 Oleh-Oleh Khas Jakarta yang Tahan Lama, Ada Bir Pletok yang Menggugah Selera

Nasional
2 tahun lalu

Kenalkan Bir Pletok ke Anak Muda, Relawan Srikandi Ganjar Dorong Jadi Kuliner Andalan Jakarta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal