3 Korban Tertimbun Tanah Longsor di Bogor Belum Ditemukan, Anjing Pelacak Dikerahkan

Putra Ramadhani Astyawan
Kasie Ops Basarnas Jakarta Agung Priambodo menyebut tiga anjing pelacak dikerahkan di lokasi tanah longsor Gang Barjo, Bogor. (Foto: MPI/Putra Ramadhani Astyawan)

Dua titik tersebut, lanjut Agung berdasarkan keterangan warga merupaka area kamar dan dapur. Besok pencarian akan difokuskan dua titik tersebut.

"Kalau dari keterangan warga kedua titik itu terdapat dulunya kamar dan dapur, dan informasi yang ada (korban) ada di kamar dan dapur," ujarnya.

Seperti diketahui, tebing setinggi 20 meter di Gang Barjo, Kelurahan Kebon Kelapa, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor longsor pada Rabu tanggal 12 Oktober 2022. Atas kejadian tersebut 8 orang tertimbun.

Dari jumlah tersebut, 4 orang ditemukan dalam kondisi selamat, 1 orang meninggal dunia, dan 3 orang masih tertimbun. Tim SAR gabungan masih berupaya melakukan pencarian terhadap para korban.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Longsor Terjang Dusun Situkung Banjarnegara, 30 Rumah Diduga Tertimbun

Buletin
7 hari lalu

Hujan Deras, Pencarian 20 Korban Longsor di Cilacap Dihentikan Sementara

Nasional
7 hari lalu

Presiden Prabowo Beri Atensi Bencana Longsor di Cilacap, Minta Penanganan Darurat Optimal

Megapolitan
9 hari lalu

Mahasiswi Universitas Pakuan Jatuh dari Lantai 3, Begini Kondisinya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal