35 Orang Diperiksa Bareskrim Kasus Penembakan Anggota FPI, Masyarakat hingga Petugas

muhammad rizky
Ilustrasi, Bareskrim Polri (Foto: Sindonews).

JAKARTA, iNews.id - Bareskrim Polri mendalami kasus penembakan anggota Front Pembela Islam (FPI) di Jalan Tol Jakarta-Cikampek. Saat ini 35 orang telah diperiksa.

Dirtipidum Bareskrim Polri Brigjen Pol Andi Rian mengatakan, saksi yang diperiksa mulai dari masyarakat hingga polisi. Sejauh mana pemeriksaan itu dia tidak menjelaskan detail.

"35 saksi, ada masyarakat, anggota Polri maupun ahli," ujar Andi saat dikonfirmasi di Jakarta, Rabu (16/12/2020). 

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
9 jam lalu

Bongkar Jaringan Judol Internasional, Bareskrim Blokir Ratusan Rekening

Nasional
15 jam lalu

Polri Segera Umumkan Tersangka Kasus Kayu Gelondongan Bencana Sumatra

Nasional
7 hari lalu

Bareskrim Ungkap Sudah Kantongi Aktor Intelektual TPPO 9 WNI di Kamboja

Nasional
7 hari lalu

Kronologi 9 WNI Korban TPPO di Kamboja, Dipaksa Jadi Scammer dan Admin Judol

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal