Ada Sidang Banding Habib Rizieq, Jalur Lambat di Depan Pengadilan Tinggi DKI Ditutup

Komaruddin Bagja
Apel pengamanan sidang putusan banding Habib Rizieq Shihab perkara RS Ummi di Pengadilan Tinggi DKI, Senin (30/8/2021). (Foto: Komaruddin Bagdja Arjawinangun).

JAKARTA, iNews.id - Polisi menutup jalur lambat Jalan Letjen Suprapto, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, tepatnya di depan Pengadilan Tinggi DKI, Senin (30/8/2021). Pengendara yang melintas dialihkan melalui jalur cepat. 

Kasatlantas Polres Jakarta Pusat AKBP Lilik Sumardi mengatakan, penutupan jalur untuk mendukung proses persidangan banding Habib Rizieq Shihab dalam perkara Rumah Sakit (RS) Ummi.

"Cuma yang jalur lambat saja kita tutup. Kita alihkan ke jalur cepat," ujar Lilik Sumardi di Jakarta, Senin (30/8/2021).

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Terungkap! Ini Penyebab Bentrok Massa Pro dan Kontra Pengajian Habib Rizieq di Pemalang

Nasional
4 bulan lalu

Pengajian Habib Rizieq di Pemalang Ricuh, 2 Massa Bentrok Berujung 5 Orang Luka

Nasional
8 bulan lalu

Wamenaker Immanuel Ebenezer Dapat Pesan dari Habib Rizieq saat Halalbihalal, Apa Itu?

Megapolitan
12 bulan lalu

Habib Rizieq Ajak Alumni 212 Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal