Akhir hingga Awal Tahun Musim Ular Bertelur, 18 Anak Kobra Ditemukan di Rumah Warga Bogor

Putra Ramadhani Astyawan
Warga Kampung Tonggoh, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat dikagetkan dengan temuan belasan anak ular jenis kobra Jawa, Senin (3/1/2022). (Foto: Dok. Damkar Bogor).

Sebelumnya,  Warga Kampung Tonggoh, RT 05 RW 01, Desa Gunungsari, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat bernama Anis menemukan ular di dalam kantong plastik hitam. Dia kaget ketika mengambil paku di dalam kantong plastik ternyata berisi anak ular kobra.

"Saya mau ambil paku, pas saya ambil kok rasanya lembek-lembek," kata Anis di Bogor, Senin (3/1/2022).

Dia bersama warga lainnya kemudian menyisir dalam rumah dan menemukan kembali beberapa anak ular kobra di dapur, rak, jendela, kamar, hingga bawah wastafel. Totalnya, kata dia mencapai 11 ekor.

Kemudian, tim Rescue Pemadam Kebakaran Kabupaten Bogor yang datang ke lokasi kembali menemukan tujuh anak ular kobra, sehingga totalnya menjadi 18 ekor.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

Polisi Selidiki Sumber Asap Tambang Emas di Bogor

Nasional
7 hari lalu

Polisi Belum Bisa Pastikan Ada Korban Terjebak di Tambang Emas Bogor

Nasional
7 hari lalu

5 Penambang Emas Liar di Gunung Pongkor Bogor Keracunan Gas, Alami Sesak Napas-Pusing

Nasional
7 hari lalu

Antam Bantah Kabar Tambang Emas di Bogor Meledak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal