Angin Kencang, Pohon Tumbang Timpa Kanopi Rumah di Duren Sawit Jaktim

Jonathan Simanjuntak
Pohon tumbang di Duren Sawit Jaktim (foto: BPBD)

JAKARTA, iNews.id - Pohon tumbang terjadi di Jalan Masjid Alhusto Raya, Pondok Bambu, Duren Sawit, Jakarta Timur, Minggu (5/1/2025). Pohon tumbang akibat angin kencang.

Diketahui, hujan deras melanda kawasan Jakarta Timur dan sekitarnya pada sore ini.

Kepala Pusat Data dan Informasi (Kapusdatin) BPBD DKI Jakarta, Mohamad Yohan melaporkan, pohon tumbang itu menimpa salah satu kanopi rumah warga.

BPBD langsung langsung mengerahkan Tim Reaksi Cepat untuk turun ke lapangan dan menangani pohon tersebut.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
9 jam lalu

Arahan Prabowo ke Komisi Reformasi Polri: Dengarkan Suara Elite hingga Netizen

Megapolitan
5 jam lalu

7 Fakta Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Nomor 5 Mengejutkan!

Nasional
10 jam lalu

Prabowo Ungkap Alasan Kapolri Masuk Komisi Percepatan Reformasi Polri

Nasional
11 jam lalu

Komisi Percepatan Reformasi Polri Targetkan Beri Rekomendasi ke Prabowo dalam 3 Bulan

Nasional
11 jam lalu

Bahlil Sebut Soeharto Layak Dapat Gelar Pahlawan, Singgung Jasa Program Transmigrasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal