Anies Optimistis Tetap Maju di Pilgub Jakarta meski PKS Lirik RK

Achmad Al Fiqri
Anies Baswedan tetap optimistis bisa maju di Pilgub Jakarta meski PKS membuka opsi bergabung ke KIM Plus yang mengusung Ridwan Kamil. (Foto: MPI)

Namun faktanya, sampai saat ini belum ada parpol lain yang menyatakan ikut mengusung pasangan ini.

"Sebenarnya tenggat waktu 40 hari sejak 25 Juni deklarasi AMAN (Anies Baswedan dan Sohibul Iman) adalah waktu yang seharusnya cukup bagi Mas Anies untuk mengusahakan agar tiket ini berlayar," ujar Kholid, Rabu (7/8/2024). 

Lantaran batas waktu 4 Agustus 2024 telah terlewat, kata dia, PKS mulai membuka komunikasi dengan semua pihak untuk memastikan kadernya bisa berkontestasi di Pilgub Jakarta.

"Salah satu opsi komunikasi tersebut adalah membangun komunikasi politik dengan KIM di mana RK sebagai calon definitif mereka saat ini. Opsi ini sedang dikaji pimpinan PKS," katanya.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
15 jam lalu

Ekspor Ilegal 87 Kontainer Produk CPO Terbongkar, Begini Modusnya

Megapolitan
15 jam lalu

BNN Gerebek Kampung Ambon, Sita Sabu hingga Tangkap Puluhan Orang

Nasional
16 jam lalu

Ammar Zoni Protes Sulit Komunikasi dengan Pengacara, Minta Hadir Langsung di Sidang

Nasional
11 jam lalu

Menteri KKP Lapor Prabowo soal Progres Kampung Nelayan, Ungkap Target Tahun Ini

Nasional
16 jam lalu

Canda Bahlil ke Airlangga: Ini Ketum Golkar Senior, Kalau Gak Hormat Bahaya Saya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal