Anies Sebut Ibu Kota Butuh Perhatian Ekstra, Kasus Covid-19 Melonjak 50 Persen

Muhammad Refi Sandi
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan memimpin apel penanganan covid-19 di Lapangan Blok S, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan pada Minggu (13/6/2021) malam. (Foto: Pemrov DKI Jakarta)

Kemudian, Anies mengimbau agar seluruh masyarakat menaati protokol kesehatan (Prokes). Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dan aparat penegak hukum terus berupaya mendisiplinkan dengan melakukan penindakan dan penegakkan aturan Prokes PPKM di seluruh wilayah DKI Jakarta. 

"Mari jalankan ini sebaik-baiknya, jalankan sepenuh hati. Perjuangan lawan Covid-19 adalah pertempuran panjang. Kita tidak boleh lelah, karena virusnya tidak pernah lelah," ujar Anies. 

Sebagai diketahui, lonjakan kasus covid-19 di Ibu Kota tercatat pada 6 Juni 2021 sebanyak 11.500 orang, sedangkan pada 13 Juni 2021 sebanyak 17.400 orang. Dalam kurun waktu sepekan terjadi lonjakan sebesar 50 persen. 

Selain itu, angka positivity rate di Jakarta pun terjadi peningkatan. Pekan lalu tercatat 9 persen, sedangkan pada 13 Juni 2021 tercatat 17 persen atau 2.700 kasus baru.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
18 jam lalu

Waspada Banjir Rob Mulai Hari Ini di 12 Wilayah Pesisir Jakarta!

Megapolitan
22 jam lalu

28 RT dan 6 Ruas Jalan di Jakarta Masih Terendam Banjir Pagi Ini

Megapolitan
2 hari lalu

Banjir Jakarta Meluas, 22 RT dan 33 Ruas Jalan Terendam

Megapolitan
2 hari lalu

Diguyur Hujan Deras, 6 RT dan 4 Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal