Anies Siapkan Bilik Isolasi Mandiri di Gedung Kesenian Tanah Abang

Rizki Maulana
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan Tinjau Isolasi Mandiri di Tanah Abang (Dok FB Anies Baswedan)

Isolasi mandiri disediakan pemerintah karena lokasi permukiman yang padat penduduk. Saat ini, setiap kelurahan sudah menyediakan tempat isolasi mandiri.

"DKI saat ini setiap kelurahan sudah menyiapkan tempat untuk isolasi mandiri seperti ini bagi penduduk yang dalam ODP atau gejala ringan," katanya.

Bilik ini merupakan hasil kerja bersama jajaran dan Satgas Covid-19 di lingkungan Pemprov DKI Jakarta, yakni Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), BUMD Sarana Jaya dan Pemerintah Kota Jakarta Pusat.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
3 tahun lalu

Kasus Covid-19 Hari Ini Bertambah 179, Meninggal 4 Orang

Health
4 tahun lalu

Menuju Fase Baru Australia Akan Anggap Covid-19 Flu Biasa, Kedatangan Internasional Dibuka

Nasional
4 tahun lalu

Update 8 Maret 2022 : Kasus Harian Positif Covid-19 Tambah 30.148 Orang

Nasional
4 tahun lalu

Update 18 Januari 2022 : Pasien Covid-19 Melonjak Tambah 1.362 Orang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal