Banjir Jakarta, 14 RT dan 3 Jalan di Jaksel dan Jakbar Terendam hingga 1 Meter

Muhammad Refi Sandi
Sebanyak 14 RT dan 3 jalan di Jakbar dan Jaksel terendam banjir. (Foto: Istimewa)

2. Jalan Pondok Karya, Kelurahan Pela Mampang, Jakarta Selatan. 

Ketinggian: 60 cm

3. Jalan Benda Bawah Raya, Kelurahan Benda Bawah Raya-Kelurahan Cilandak Barat, Jakarta Selatan.

Ketinggian: 40 cm

BPBD DKI Jakarta mengerahkan personel untuk memonitor kondisi genangan di setiap wilayah dan mengkoordinasikan unsur Dinas SDA, Dinas Bina Marga, Dinas Gulkarmat untuk menyedot genangan dan memastikan tali-tali air berfungsi dengan baik bersama dengan para lurah dan camat setempat serta menyiapkan kebutuhan dasar bagi penyintas. Genangan ditargetkan untuk surut dalam waktu cepat.

"BPBD DKI mengimbau kepada masyarakat agar tetap berhati-hati dan waspada terhadap potensi genangan. Dalam keadaan darurat, segera hubungi nomor telepon 112. Layanan ini gratis dan beroperasi selama 24 jam non-stop," tutur Yohan.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Buletin
1 jam lalu

Detik-Detik Mencekam Banjir Bandang Terjang Sumut, 24 Orang Tewas

Buletin
3 jam lalu

Ratusan Warga Antre BLT Kesra Rp900 Ribu, Kantor Pos di Berbagai Daerah Membludak

Internasional
5 jam lalu

Banjir Renggut 100 Nyawa Belum Kering, Vietnam Bersiap Diterjang Topan Dahsyat Verbena

Buletin
21 jam lalu

Terungkap! Api Cemburu Jadi Pemicu Ayah Tiri Bunuh Alvaro 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal