Begal Motor di Bogor, Pelaku Didor Polisi

Putra Ramadhani
Pelaku begal ditembak timah panas polisi karena berusaha melarikan diri ketika ditangkap. (Foto MPI).

BOGOR, iNews.id - Polisi meringkus pelaku begal berinisial F (31) yang beraksi di wilayah Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor. Pelaku pun ditembak timah panas polisi karena berusaha melarikan diri ketika ditangkap.

Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso mengatakan aksi pelaku terjadi pada 19 Juni 2023. Berawal ketika korban yang berinisial D sedang beristirahat di pinggir jalan karena mesin motornya mengalami overheat di Jalan Soleh Iskandar.

"Korban sedang ada di pinggir jalan karena kondisi motornya sedang overheat. Kemudian dihampiri oleh pelaku F bersama rekannya ke lokasi korban," kata Bismo kepada wartawan, Rabu (28/6/2023).

Selanjutnya, pelaku langsung mengancam korban menggunakan benda diduga senjata api. Akhirnya, pelaku berhasil menggasak motor dan 5 handphone milik korban beserta uang tunai Rp3,5 juta.

"Korban waktu itu baru pulang dari kios jualan HP-nya, sedang jalan ke rumah," jelasnya. 

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
12 jam lalu

Reformasi Polri: Organisasi Sipil Beri Catatan soal Rekrutmen hingga Pengawasan

Nasional
1 hari lalu

Menkum Sebut Polisi yang Terlanjur Menjabat di Sipil Tak Wajib Mundur 

Nasional
1 hari lalu

Komisi III DPR Bantah UU KUHAP Izinkan Polisi Sadap Tanpa Izin

Megapolitan
1 hari lalu

KPK Pelajari Putusan MK soal Polisi Aktif Tak Bisa Duduki Jabatan Sipil

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal