BEM SI Kerakyatan Demo di Patung Kuda, Tolak PPN 12 Persen

Muhammad Refi Sandi
BEM SI Kerakyatan berdemonstrasi di kawasan Patung Kuda, Jakarta, Kamis (26/12/2024). Mereka menolak PPN 12 persen. (Foto: Muhammad Refi Sandi)

"PPN menjadi 12 persen itu kebijakan yang sangat mencekik, merugikan masyarakat, kita hari ini datang untuk mendorong pemeirntah mengevaluasi kembali dan mengambil keputusan yang harus melalui masyarakat banyak bukan segelintir orang saja," tambahnya.

Dalam kesempatan itu, massa juga menggelar aksi teatrikal hingga membacakan puisi penolakan kebijakan PPN 12 persen. 

Sejumlah polisi tampak bersiaga di lokasi. Sementara arus lalu lintas terpantau ramai lancar.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
18 jam lalu

Pengacara Klaim Roy Suryo cs Dikriminalisasi: Ada Penyelundupan Pasal

Buletin
1 hari lalu

Cemburu Berujung Maut di Condet: Pria Tusuk Teman Hingga Tewas, Polisi Ungkap Kronologi Lengkap

Buletin
2 hari lalu

Ngeri! 110 Anak Direkrut Teroris Lewat Game Online dan Instagram

Buletin
2 hari lalu

Banjir Lumpuhkan Tangsel, Warga Desak Pemerintah Perbaiki Drainase

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal