Benda Diduga Bom Ditemukan di Tong Sampah Rumah Warga Bekasi, Polisi: Tak Ada Pemicunya

Muhammad Refi Sandi
Polda Metro Jaya menyebut benda mencurigakan di Kampung Caman, Jakasampurna, Bekasi Barat, Kota Bekasi, Senin (23/8) menyerupai bom namun tak ada pemicunya. (Foto: MNC Portal Indonesia/Abdullah M Surjaya)

Lebih lanjut, Yusri menambahkan Gegana telah melakukan olah tempat kejadian perkara. 

"Tadi sudah dilakukan olah TKP oleh teman-teman dari unit Gegana Brimob. Secara SOP juga kami lakukan disposal setelah dilakukan penyelidikan pengecekan kemudian di disposal," ucapnya. 

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Destinasi
10 hari lalu

Viral Open Trip ke Bantar Gebang, Biaya mulai dari Rp99.900!

Health
10 hari lalu

Fenomena Hujan Debu Hitam di Bekasi Berisiko Sebabkan Kanker jika Lambat Diatasi, Ini Penjelasannya

Megapolitan
12 hari lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta Bekasi Ini Cocok untuk Jam Sibuk, Anti Stres Sepanjang Perjalanan

Megapolitan
16 hari lalu

Pelaku Peledakan Taruh 7 Bom di SMAN 72 Jakarta, 4 Meledak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal