Berenang saat Hujan, 2 Remaja Tewas Tenggelam di Kali Krukut Mampang

Ari Sandita Murti
2 remaja tewas tenggelam di Kali Krukut, Mampang, Jakarta Selatan, akibat berenang saat hujan. (Foto: @basarnas.jakarta/Instagram)

"Tim SAR gabungan menemukan jasad kedua korban dalam kondisi tersangkut di bebatuan karena kondisi aliran Kali Krukut pada Minggu (3/3) pagi ini dalam keadaan surut sehingga memudahkan pencarian," kata dia.

"Berkat sinergi dari seluruh unsur SAR gabungan akhirnya kedua korban dapat kami temukan, selanjutnya jasad kedua korban dievakuasi menuju RSUD Mampang Prapatan," ujar dia.

Pencarian terhadap kedua korban dilakukan sejak Sabtu (2/3/2024) dengan membagi area pencarian menjadi 2. Tim pertama melakukan pencarian dengan menggunakan perahu karet di sepanjang aliran Kali Krukut hingga radius 4 KM dari lokasi kejadian. 

Kemudian tim kedua melakukan pencarian secara visual di sepanjang bantaran Kali Krukut hingga radius 2 km.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Waspada! Cuaca Ekstrem Mengintai Sejumlah Wilayah pada 19-22 Januari 2026

Nasional
2 hari lalu

82 Perjalanan Kereta Api Dibatalkan Imbas Banjir, Ribuan Tiket Dikembalikan

Nasional
6 hari lalu

Hujan Deras Guyur Berbagai Wilayah di Awal 2026, Ini Kata BMKG

Megapolitan
6 hari lalu

Duo Begal Payudara Remaja di Kembangan Jakbar Ditangkap, Aksinya Terekam CCTV

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal