Bertemu Anies, Ini yang Dibahas KSAD dan Wakapolri

Bima Setiyadi
Jenderal TNI Andika Perkasa (dok Puspen TNI AD)

JAKARTA, iNews.id - Wakil Ketua Pelaksana Komite Kebijakan Penanganan Covid-19, KSAD Jenderal Andika Perkasa dan Wakapolri Komjen Pol Gatot Edy Pramono mendatangi kantor Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Balai Kota, Selasa (18/8/2020). Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta diyakini dapat menangani Covid-19 dan memulihkan ekonomi daerahnya.

Andika mengatakan, kedatangannya bersama Gatot ini merupakan tugas sebagai Wakil Ketua pelaksanaan penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi untuk mendapatkan update tentang penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi daerah.

"Kami sudah mengunjungi Gubernur Jawa Tengah dan kali ini Gubernur DKI. Ini merupakan bahan masukan bagi kami untuk kami teruskan sambil kita terus mendapat update dari provinsi besar lain. Itu saja," kata Andika di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (18/8/2020).


Andika pun enggan membuka hasil pertemuannya dengan Anies. Dirinya optimistis Anies sebagai kepala daerah yang sudah menangani sejak awal pandemi dapat lebih memahami perihal penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi tersebut.

"Saya tidak mau buka. Saya yakin Gubernur Anies lebih memahami," katanya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
21 hari lalu

Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir

Seleb
2 bulan lalu

Ariana Grande Terkena Covid-19 hingga Sejumlah Acara Dibatalkan, Begini Kondisinya

Health
2 bulan lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
2 bulan lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal