BRIN Batalkan Rencana Penutupan Jalan Raya Serpong-Parung Usai Didemo Warga

hambali
BRIN membatalkan rencana penutupan Jalan Raya Serpong-Parung usai didemo warga. (Foto: Hambali)

Keputusan untuk menunda penutupan jalan ini disambut baik oleh para demonstran. Mereka berharap BRIN dapat menemukan solusi yang adil dan tidak merugikan masyarakat.

Ditemui terpisah, Ana mengakui bahwa penutupan jalan di lokasi memang tidak bisa dilakukan sepihak oleh BRIN. 

"Kajiannya sudah ada, tapi belum lengkap. Jadi kajian itu kajian untuk pembangunan jalan yang lingkar baru itu, itu kajiannya sudah ada. Tetapi untuk kajian penutupan, kajian pengalihan itu sudah ada, hanya belum lengkap dan belum disepakati seluruh stakeholder terkait," tuturnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Megapolitan
3 hari lalu

Daftar 33 Jalan di Jakarta yang Ditutup Situasional Jelang Malam Tahun Baru

Megapolitan
3 hari lalu

33 Jalan di Jakarta Ditutup Situasional Besok, Simak Daftar dan Rute Alternatif

Nasional
11 hari lalu

BRIN Hadirkan Teknologi Arsinum di Aceh Tamiang, Olah Air Banjir Jadi Siap Minum

Megapolitan
16 hari lalu

Terungkap! Pemicu Ayah Biadab Banting Bayi 6 Bulan hingga Tewas di Tangsel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal