Daan Mogot Semakin Macet, Wali Kota Tangerang Kirim Surat ke Kemenhub

Chyntia Sami B
Ilustrasi kereta rel listrik (Foto: DOK/iNews.id)

Arief mengatakan, pengoperasian kereta bandara juga mengakibatkan penumpukan kendaraan yang parkir di Stasiun Batu Ceper. Hal itu dikarenakan banyak warga memilihi naik kereta dari Stasiun Batu Ceper.  

Menurut dia, Pemerintah Kota Tangerang juga menyurati PT Kereta Api Indonesia (KAI) terkait perluasan lahan parkir di stasiun tersebut.

“Jadwal perjalanan yang sebelumnya tiap 15 menit menjadi 30 menit, ini terdampak pada masalah parkir,” ujar dia.

Editor : Khoiril Tri Hatnanto
Artikel Terkait
Megapolitan
3 hari lalu

Mayat Terbungkus Plastik di Tangerang, Polisi Temukan Luka Benda Tajam

Megapolitan
6 hari lalu

Gangguan di Stasiun Depok, Perjalanan KRL Bogor-Jakarta Kota Tersendat Pagi Ini 

Megapolitan
6 hari lalu

Jonan Hadir di Momen Pensiunnya JALITA, KRL Pertama di Indonesia

Megapolitan
11 hari lalu

Siswi SMA Tangerang yang Hilang Sempat Berada di Hotel Sebelum Ditemukan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal