Dalami Percakapan Anies Baswedan dengan Habib Rizieq di Petamburan, Polisi: Ada Apa?

Puteranegara Batubara
Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Awi Setiyono. (Foto: Muhammad Rizky/Okezone).

JAKARTA, iNews.id - Polisi telah memanggil Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Dia dimintai klarifikasi mengenai pernikahan putri Habib Rizieq Shihab yang dinilai melanggar protokol kesehatan pencegahan penularan virus corona (Covid-19).

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Awi Setiyono mengatakan, klarifikasi untuk mengungkap percakapan antara Anies Baswedan dengan Rizieq Shihab saat keduanya bertemu.

"Rekan-rekan tahu semua kalau Gubernur DKI mulai HRS (Habib Rizieq Shihab) malamnya datang ke kediamannya, rekan-rekan tanyakan tidak ada statement kan. Disitulah, penyidik juga mau tahu ada apa, pasti ditanya itu," ujar Awi di Mabes Polri, Jakarta, Rabu (18/11/2020).

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Denny Indrayana Gabung Tim Kuasa Hukum Roy Suryo Cs di Kasus Fitnah Ijazah Jokowi

Megapolitan
2 hari lalu

Catat! Ini 8 Ruas Jalan Jakarta bakal Ditutup Sementara saat Kunjungan Raja Yordania

Nasional
2 hari lalu

Respons Polda Metro soal Usul Pembentukan TGPF terkait Temuan Kerangka Farhan dan Reno di Kwitang

Nasional
2 hari lalu

Respons Waketum Projo soal Roy Suryo Cs Tak Ditahan Polda Metro

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal