Diantar Ribuan Pendukung, Rudy-Jaro Ade Resmi Daftar Pilbup Bogor ke KPUD 

Putra Ramadhani
Bakal calon bupati dan wakil bupati Bogor Rudy Susmanto-Ade Ruhandi (Ade Jaro) resmi mendaftar ke KPUD Kabupaten Bogor.. (Foto MPI).

"Untuk kemaslahatan dan niat ibadah untuk terus hadir dan berbuat baik ditengah masyarakat, mengabdikan diri kepada masyarakat dan restu dari ibu saya, karena ibu saya juga bulan siap siapa," ucap Jaro Ade.

Sebelumnya, sejumlah partai politik telah bersepakat untuk mengusung bakal pasangan calon bupati dan wakil bupati Bogor Rudy Susmanto-Ade Ruhandi (Jaro Ade) dalam Pemilihan Bupati (Pilbup) Bogor 2024.

Terdapat berbagai gabungan partai parlemen yang mengusung pasangan tersebut di antaranya Partai Gerindra, Partai Golkar, PKS, Demokrat, PPP, PAN, Nasdem dan PKB serta Partai Perindo.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

DPR bakal Kaji Usulan Pilkada dengan e-Voting

Nasional
6 hari lalu

Partai Buruh Tegas Tolak Pilkada lewat DPRD, Dinilai hanya Untungkan Bandar Politik

Nasional
7 hari lalu

PDIP Usul Pilkada Langsung dengan e-Voting, PKB: Belum Siap Diterapkan

Nasional
7 hari lalu

DPR Ungkap Money Politics di Pilkades juga Parah, Kandidat Rogoh Kocek Rp16 Miliar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal