Diguyur Hujan Lebat, Jalan Danau Sunter dan Swasembada Barat Tanjung Priok Banjir

Fakhrizal Fahri
Ilustrasi, hujan lebat. (Foto: Istimewa).

JAKARTA, iNews.id - Dua jalan di wilayah Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara terendam banjir. Hujan dengan intensitas lebat menjadi penyebab banjir tersebut.

Kepala Pusat Data dan Informasi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta M. Insaf mengatakan, banjir tepatnya berada di Jalan Danau Sunter Selatan dan Jalan Swasembada Barat 8, Tanjung Priok, Jakarta Utara.

"Penyebabnya curah hujan tinggi," ujar Insaf di Jakarta, Kamis (21/1/2021).

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Buletin
16 jam lalu

Viral, Detik-Detik Warga Cilegon Diselamatkan dari Arus Banjir

Megapolitan
22 jam lalu

Pemerintah Modifikasi Cuaca di Jakarta 5 Hari ke Depan, Antisipasi Banjir

Nasional
23 jam lalu

KKP Gagalkan Penyelundupan 100 Ton Ikan Salem, Rugikan Negara Rp4,48 Miliar

Megapolitan
1 hari lalu

Banjir Belum Surut, 11 RT di Jakarta Masih Terendam  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal