Dompet Berisi Cek Rp35 Miliar Ditemukan Cleaning Service Dikembalikan, Begini Reaksi Pemiliknya

Isty Maulidya
Petugas cleaning service Bandara Soetta, Tangerang bernama Halimah saat menyerahkan dompet berisi cek Rp35,5 miliar yang dia temukan saat bertugas ke petugas berwenang, Jumat (29/10/2021). (Foto: Isty Maulidya).

Sementara itu, Halimah yang menemukan dompet itu akan diberikan apresiasi berupa kenaikan jabatan. Selain Halimah, karyawan Angkasa Pura Solusi lainnya juga akan mendapatkan hadiah khusus dari perusahaan atas kejujurannya selama bekerja.

"Reward untuk ibu Halimah akan dinaikan jabatannya menjadi supervisor. Ada banyak teman-teman juga yang sudah melakukan hal serupa, tapi tidak booming ini. Kami akan berikan penghargaan juga nanti saat perayaan ulang tahun APS bulan November," ucapnya.

Sebelumnya petugas cleaning servis Bandara Soekarno-Hatta bernama Halimah menemukan dompet di Terminal 2. Saat itu, dia langsung menyerahkan dompet tersebut kepada petugas AVSEC yang berjaga tanpa mengetahui isinya. Saat diperiksa petugas AVSEC, dompet tersebut rupanya berisi cek senilai Rp35,9 miliar.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Kemenhub Prediksi Puncak Pergerakan Penumpang Pesawat Periode Nataru pada 21 Desember

Nasional
2 bulan lalu

Pemerintah Luncurkan Aplikasi All Indonesia, Persingkat Pemeriksaan Imigrasi di Bandara

Internet
2 bulan lalu

Serangan Siber Guncang Bandara di Eropa, Sejumlah Penerbangan Terganggu 

Internasional
2 bulan lalu

Sejumlah Bandara di Eropa Kena Serangan Siber, Penerbangan Terganggu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal