DPD RPA Jakut Partai Perindo Dorong Komunitas Belajar Anak Terus Berkembang 

Carlos Roy Fajarta
RPA Jakarta Utara Partai Perindo mendorong komunitas belajar anak gratis terus berkembang di wilayahnya. (Foto MPI).

Dia berharap tahun 2024 bisa memperluas komunitas tersebut khususnya di Kecamatan Tanjung Priok, Pademangan dan Penjaringan sesuai dengan dapilnya menjadi Calon Legislatif dalam Pemilihan Umum 2024.

"Saya harap ke depan bisa melaksanakan sekolah-sekolah gratis sehingga menjangkau banyak anak-anak kurang mampu untuk menerima pendidikan gratis yang kami berikan," ucap Ida.

Selain pendidikan mata pelajaran di sekolah yang pihaknya berikan ada pendidikan karakter yang terpenting. Ia mengungkapkan pada masa saat ini banyak anak-anak tanpa pendidikan karakter hingga mereka berbuat tidak pantas. 

"Banyak anak sering tawuran atau keluar jam sekolah itu artinya pendidikan karakter di sekolah tidak dilakukan dengan baik. Sehingga kami di sini berusaha memberikan pendidikan tersebut yang terbaik," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
20 jam lalu

Melawan Misinformasi dan Disinformasi Sejak Dini, Peran Orang Tua hingga Pemerintah Lindungi Anak

Nasional
9 hari lalu

Komdigi Luncurkan Tunasdigital.id, Panduan Orang Tua Lindungi Anak di Dunia Maya

Megapolitan
2 bulan lalu

Polisi Ungkap Identitas Mayat Anak 8 Tahun yang Bersimbah Darah di Kosan Penjaringan Jakut

Megapolitan
2 bulan lalu

Anak 8 Tahun yang Tewas di Kosan Penjaringan Ditemukan dalam Kondisi Membusuk

Nasional
2 bulan lalu

Sri Mulyani Bagikan Kabar Gembira setelah Tak Lagi Jadi Menkeu: Alhamdulillah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal