Gedung di Slipi Roboh, Sopir Ojek Online dan Penumpang Tertimpa Tembok
Keduanya telah dievakuasi ke rumah sakit terdekat untuk perawatan lebih lanjut. Sementara karyawan Alfamart yang sempat terjebak di dalam bangunan berhasil dievakuasi sengan selamat.
"Kalau korban dari masyarakat dari gang samping gedung itu ada ojol yang kebetulan lewat. Ada juga ibu-ibu yang mau lewat ketimpa bagunan. Jadi bukan penghuninya," ucapnya.