Fakta-Fakta Penjambretan Tas Berisi Rp80 Juta di Bojongsari Depok, Nomor Lima Bikin Prihatin

Irfan Ma'ruf
Tangkapan layar CCTV penjambretan tas Rp80 juta di Bojongsari, Depok, Jawa Barat, Senin (5/5/2020). (Foto: Istimewa)

Para pelaku terlihat mengenakan penutup wajah seperti masker dan helm. Mereka beraksi saat mobil tersebut berhenti sejenak di pinggi jalan di lokasi kejadian.

2. Pelaku memecahkan kaca mobil dan mengancam dengan badik.

Setelah mobil korban berhenti, empat pelaku memepetnya. Satu orang kemudian terlihat turun dan memecahkan kaca samping kanan mobil. Sementara satu orang lainnya berjaga di sampingnya sambil membawa motor.

"Kemudian pelaku memecah kaca belakang kanan mobil korban dan menodongkan badik kemudian merampas tas korban yang isinya uang sejumlah Rp80 juta," kata Yusri Yunus kepada wartawan, Selasa (5/5/2020).

3. Sempat terjadi perebutan tas hingga uang berhamburan di jalanan.

Setelah pelaku berhasil mengambil tas korban, sopir mobil tiba-tiba keluar dan berusaha menarik tas tersebut. Terjadi kejara mengejar sekitar 100 meter dari mobil.

Sopir mobil dibantu warga berusaha menangkap pelaku hingga tas tersebut terbuka dan uang berhamburan ke tengah jalan. Peristiwa itu menggegerkan warga sekitar dan pengguna jalan.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

Hujan Deras Bikin Kawasan GDC Depok Tergenang hingga Macet Parah

Megapolitan
5 hari lalu

Oknum TNI AL dan 5 Warga Sipil Ditetapkan Tersangka Kasus Penganiayaan di Depok

Megapolitan
9 hari lalu

Hari Pertama Masuk Sekolah di 2026, Jalan Margonda Depok Macet

Megapolitan
9 hari lalu

Oknum TNI AL Aniaya 2 Warga di Depok, Polisi: Korban Diduga Transaksi Narkoba

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal