Gagalkan Pembobolan ATM di Bogor, Polisi Sempat Kejar-kejaran dengan Pelaku

Putra Ramadhani Astyawan
Gagalkan Pembobolan ATM di Bogor, Polisi Sempat Kejar-kejaran dengan Pelaku (foto: istimewa)

BOGOR, iNews.id - Satlantas Polres Bogor menggagalkan aksi pembobolan mesin ATM di Jalan Jakarta-Bogor, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor. Sempat terjadi kejar-kejaran antara olisi dengan para pelaku.

Kasatlantas Polres Bogor AKP Dicky Anggi Pranata mengatakan peristiwa itu berawal dari adanya warga yang mendatangi Pos Polisi 10B depan Cibinong City Mall pada Kamis (24/3/2022) malam. Warga melapor melihat ada mobil Avanza berwarna silver yang mencurigakan parkir dekat ATM.

"Saksi mata mengaku melihat cahaya percikan api dari dalam ATM yang diduga kuat pelaku mencoba pengelasan," kata Dicky ketika dikonfirmasi, Jumat (25/3/2022).

Setelah mendapati laporan, polisi dengan cepat langsung mendatangi lokasi kejadian. Mengetahui kedatangan polisi, para pelaku langsung masuk mobil dan pergi ke arah Jakarta.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
5 jam lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta Bogor untuk Perjalanan Lebih Cepat dan Bebas Macet

Megapolitan
3 hari lalu

Gagal Menyalip, Pemotor Perempuan Tewas Mengenaskan Terlindas Truk di Bogor

Megapolitan
4 hari lalu

Gudang Limbah Oli Diduga Ilegal di Bogor Terbakar Hebat

Megapolitan
13 hari lalu

Mahasiswi Universitas Pakuan Jatuh dari Lantai 3, Begini Kondisinya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal