Gelar Vaksinasi bagi Penderita Komorbid, Pangdam Jaya Kaget Antusias Warga Tinggi

kevi laras
Pangdam Jaya, Mayjen TNI Mulyo Aji meninjau kegiatan vaksinasi Covid-19 di JIExpo Kemayoran, Jakarta pada Minggu (26/9/2021). (Foto: Kevi Laras)

Selain itu, Pangdam Jaya menyampaikan apabila antusias masyarakat meningkat pihaknya akan menyelenggarkan kembali karena vaksin ini disebut untuk seluruh warga Indonesia dan gratis. Kemudian, kegiatan vaksinasi yang diadakan oleh Kodam Jaya didukung oleh tim medis atau dokter ahli sehingga dapat meyakinkan masyarakat.

"Alhamdulillah kita cukup punya data dari kawan-kawan onkologi yang sakit berapa, komordib berapa sehingga kita pertimbangkan. Kalau masih banyak ya kita gelar lagi karena vaksin ini untuk rakyat Indonesia gratis. Mereka yang datang ke sini takut ketularan bagi mereka mencari vaksinasi komplit dengan dokter ahlinya, ini adalah spesialis semuanya," tuturnya

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
20 jam lalu

RSHS Bandung Umumkan 1 Pasien Terpapar Virus Super Flu Meninggal

Megapolitan
5 hari lalu

Pramono Resmikan Pasar Kombongan di Kemayoran usai 5 Tahun Mangkrak

Nasional
26 hari lalu

Susunan Direksi dan Komisaris Antam Terbaru, Dirut Diisi Eks Pangdam Jaya

Megapolitan
30 hari lalu

Tak Ada Alat Pemecah Kaca, Banyak Karyawan Terra Drone Mati Lemas Dekat Jendela

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal