Genangan Air di Kemang Jaksel Berangsur Surut

Antara
Genangan yang terjadi di sejumlah kawasan Kemang, Jakarta Selatan berangsur surut, Jumat (19/2/2021) pagi. (Foto: Antara/ Dok. Kelurahan Bangka).

JAKARTA, iNews.id - Genangan yang terjadi di sejumlah kawasan Kemang, Jakarta Selatan (Jaksel) berangsur surut, Jumat (19/2/2021) pagi. Sedikitnya ada tiga titik yang tergenang di kawasan Kemang.

Lurah Bangka, Novia Ernita mengatakan, sebelumnya air mulai menggenangi kawasan pemukiman warga sejak pukul 03.50 WIB dengan ketinggian air bervariasi.

"Kami melaporkan ada tiga titik genangan terpantau di wilayah Bangka, yakni Kemang Timur XI, Kemang Utara IX dan Kemang Utara VII, kondisi terakhir posisi air sudah surut, ketinggian tinggal 30 sentimeter (cm)," ujar Novia di Jakarta, Jumat (19/2/2021).

Dia menuturkan, genangan di Kemang Timur XI terjadi di RT 012/RW 03, ketinggian 15 sentimeter. Kemang Utara IX genangan terjadi di RT 011/RW 04, ketinggian air 25 sentimeter.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Megapolitan
10 jam lalu

Banjir Jabodetabek, Kompleks Warga di Cilandak Jaksel Terendam hingga 1 Meter

Megapolitan
14 jam lalu

Banjir Rendam Warung Buncit Jaksel, Arus Lalu Lintas Terputus

Megapolitan
15 jam lalu

Hujan Deras, Pohon Tumbang hingga Tutup Jalan Galunggung Jaksel

Megapolitan
15 jam lalu

Hujan Deras Bikin Kawasan GDC Depok Tergenang hingga Macet Parah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal