Gudang E-Commerce di Kamal Muara Terbakar, Karyawan Sibuk Pindahkan Barang Paketan Online

Yohannes Tobing
Kebakaran terjadi di jalan Kapuk Kayu Besar RT 01 RW 02 Kelurahan Kamal Muara Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (6/10/2021). (Foto: Yohannes Tobing).

Dia menuturkan, tidak ada karyawan atau korban saat kejadian. Situasi ketika itu, lanjut dia masih sepi dan belum ada aktivitas. 

"Tidak ada ledakan. Awal mula belum ramai orang, masih sepi karena belum mulai ada aktivitas. Baru ada beberapa orang saja. Hanya ada satu gudang ekspedisi (terbakar)," tuturnya.

Pantauan di lokasi, karyawan sibuk memindahkan barang paketan online dari gudang untuk menghindari penjalaran api. Sementara itu, akibat kebakaran, arus lalu lintas dari Kamal arah Kapuk maupun sebaliknya macet cukup parah.  

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Destinasi
1 hari lalu

Nahas, Kuil China Hangus Terbakar gegara Turis Iseng Nyalain Dupa

Nasional
3 hari lalu

Kebakaran Hebat Landa Permukiman Padat di Karet Tengsin Jakpus, Belasan Rumah Hangus

Megapolitan
3 hari lalu

Kebakaran Landa Permukiman Padat di Jatipulo Jakbar, 14 Orang Luka Bakar

Megapolitan
3 hari lalu

Update Kebakaran di Jatipulo Jakbar: 50 Rumah Hangus, 350 Orang Mengungsi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal