Isak Tangis Mewarnai Kedatangan Jenazah Briptu Fandi di Bekasi

Antara
Rumah Duka Briptu Fandi Setya Nugroho. (Foto: iNews)

Turut hadir dalam kerumunan pengajian di rumah duka Kapolsek Pondok Gede Kompol Suari beserta jajarannya serta kerabat dan tetangga korban.

Fandi merupakan satu dari lima polisi yang meninggal dalam kerusuhan di Mako Brimob Depok. Korban lainnya adalah Bripka denny Setiadi warga Jalan Kramat 3E Nomor 46 RT 08 RW 010 Lubang Buaya Cipayung Jakarta Timur, Ipda Ros Puji warga Perumahan Bukit Waringin Blok K4 Nomor 3 RT 07 RW V Tajur Halang, Kabupaten Bogor.

Lalu, Syukron Fadli warga Kompleks TNI AD 3 RT 4 RW VI Cakung Barat, Cakung dan Wahyu Catur, Kamulyan warga RT 002 RW II Kuwarasan, Kebumen.

Editor : Khoiril Tri Hatnanto
Artikel Terkait
Megapolitan
10 jam lalu

BNN Gerebek Kampung Ambon, Sita Sabu hingga Tangkap Puluhan Orang

Nasional
12 jam lalu

Gelar Perkara Tudingan Ijazah Palsu Jokowi, Kompolnas Turun Tangan

Nasional
17 jam lalu

6 Siswa SD di Cipayung Serahkan Temuan HP ke Polisi, Kapolda Metro: Kalian Pahlawan

Megapolitan
2 hari lalu

2 Kerangka Manusia di Kwitang Diduga Sudah Terkontaminasi Material yang Terbakar

Megapolitan
2 hari lalu

Polisi Ungkap Hasil Tes DNA 2 Kerangka di Kwitang 7 November 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal