Jadwal Imsak Jakarta dan Sekitarnya Rabu 20 Maret

Faieq Hidayat
Jadwal imsak Ramadhan di DKI Jakarta dan sekitarnya pada Rabu (20/3/2024). (Foto ilustrasi).

JAKARTA, iNews.id - Jadwal imsak Ramadhan di DKI Jakarta dan sekitarnya pada Rabu (20/3/2024) atau 9 Ramadhan 1445 H. Umat Muslim yang hendak menyiapkan sahur perlu menyimak jadwal ini.

Jadwal imsak ini berdasarkan laman Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama. Berikut jadwal imsak Jakarta:

Imsak: 04.32

Subuh: 04.42

Zuhur: 12.04

Asar: 15.13

Magrib: 18.06

Isya: 19.15

Bacaan niat puasa Ramadhan sebagai berikut:

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ الشَّهْرِ رَمَضَانَ هَذِهِ السَّنَةِ لِلَّهِ تَعَالَى

Nawaitu shouma ghodin ‘an adaa-i fardhisy syahri romadhoona hadzihis sanati lillaahi ta’aala.

Artinya: Aku niat puasa pada hari esok untuk melaksanakan kewajiban pada bulan Ramadhan tahun ini karena Allah Ta’ala.

Itulah jadwal buka imsak untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya hari ini Rabu 20 Maret 2024. Selamat menjalankan ibadah puasa Ramadhan.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

8 Tanggul di Jakarta Jebol Imbas Hujan Deras, Pemprov Segera Perbaiki

Nasional
7 hari lalu

3 Jalur Alternatif ke Kepulauan Seribu, Bebas Pilih Lebih Cepat dan Nyaman

Megapolitan
13 hari lalu

Pramono soal Dana Rp14,6 Triliun di Bank: untuk Selesaikan Pembayaran Proyek

Megapolitan
15 hari lalu

Jakarta Naik ke Peringkat 71 Kota Global, Pramono: Berkat Kerja Keras Semua Pihak

Megapolitan
16 hari lalu

Jakarta Krisis Lahan Pemakaman, Distamhut DKI: 69 dari 80 TPU Penuh

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal