"Jam segitu (tengah malam) khususnya datang dari jarak dekat. Yang di Jawa Barat, dari Tasik maupun dari Garut, Bandung dan Sumedang sekitar itu. Mereka akan datang sebelum jam 12 sampai dini hari," kata dia.
"Silakan beristirahat di ruang tunggu yang ada di sekitar terminal. Terutamanya yang dekat dengan petugas, jadi untuk menghindari hal-hal yang tidak kita inginkan," imbuhnya.