Kasus Kematian Sekeluarga di Kalideres, Polisi Temukan Klentingan untuk Ritual

rizky syahrial
Rumah sekeluarga yang meninggal di Kalideres, Jakarta Barat (foto: MPI)

Sebelumnya diberitakan, Budyanto Gunawan, salah satu anggota keluarga yang meninggal di Kalideres diduga kerap melakukan ritual tertentu. Temuan ini dikantongi setelah polisi melakukan penyelidikan serta pemeriksaan saksi-saksi.

"Bahwa ada kecenderungan salah satu keluarga yang dominan, yang mengarah kepada almarhum Budyanto, bahwa yang bersangkutan memiliki sikap positif terhadap aktivitas ritual tertentu," kata Hengki, Selasa (29/11/2022).

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
12 jam lalu

Lagi! Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Polisi, Dinilai Hina Ibadah Islam

Megapolitan
16 jam lalu

Banjir Jakarta: Brimob, Lantas hingga Polair Polda Metro Dikerahkan ke Berbagai Titik

Nasional
20 jam lalu

3 Tersangka Tudingan Ijazah Palsu Jokowi Diperiksa Hari Ini, Siapa Saja?

Nasional
2 hari lalu

Polda Metro: Salinan Ijazah Jokowi Disimpan di Ditreskrimum, Kondisi Tersegel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal