Kebakaran di Pulogadung, 2 Rumah dan 12 Kontrakan Ludes Dilalap Api

muhammad farhan
Kebakaran terjadi di Pulogadung, Jakarta Timur, dua rumah dan 12 kontrakan di wilayah itu ludes dilalap api (Muhammad Farhan/MNC Portal)

JAKARTA, iNews.id - Kebakaran terjadi di Pulogadung, Jakarta Timur (Jaktim). Kali ini, api membakar habis dua rumah dan 12 kontrakan di wilayah itu.

Kebakaran ini terjadi di Kampung Bulag Baru RT 02/03, Pulogadung, Kamis (8/12/2022) sekitar pukul20.34 WIB.

Kasie Ops Sudin Gulkarmat Jakarta Timur, Gatot Sulaeman mengatakan, api tersebut membakar bangunan seluas 200 meter persegi.

"Diduga api berasal dari salah satu kontrakan, kebakaran pun merambat ke bangunan di sebelahnya," kata Gatot melalui keterangannya, Kamis (8/12/2022). 

Gatot melanjutkan, untuk memadamkan kebakaran, pihaknya menerjunkan 16 unit pemadam kebakaran (damkar).

Editor : Nur Ichsan Yuniarto
Artikel Terkait
Buletin
1 hari lalu

Polisi Ungkap Kasus Kebakaran Rumah Hakim PN Medan, 4 Orang Ditangkap

Megapolitan
2 hari lalu

Kebakaran di Koja Jakut, Diduga gegara Bocah 9 Tahun Memasak Lalu Ditinggal

Megapolitan
2 hari lalu

Gudang Limbah Oli Diduga Ilegal di Bogor Terbakar Hebat

Internasional
3 hari lalu

Kebakaran di KTT Iklim COP30 Brasil Terjadi saat Pembahasan Isu Krusial, Sabotase?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal